PROTEUS PROFESIONAL UNTUK SIMULASI RANGKAIAN DIGITAL DAN MIKROKONTROLER -->

Translate

PROTEUS PROFESIONAL UNTUK SIMULASI RANGKAIAN DIGITAL DAN MIKROKONTROLER

simulasi ran gkaian elektronika simulasi ran gkaian elektronika lengkap


Penggunaan mikrokontroler yang diterapkan di berbagai alat rumah tangga, otomotif, sampai
dengan kendali, membuat mikrokontroler mulai masuk didunia pendidikan. Banyak varian dan
type dari mikrokontroler yang dipelajari dan digunakan di dunia pendidikan. Salah satu varian
yang banyak dipelajari dan digunakan adalah produk dari ATMEL dengan type keluarga AVR.
Banyak software yang dapat digunakan untuk memprogram mikrokontroler keluarga AVR,
dengan bahasa pemrograman masing-masing.

Salah satu bahasa pemrograman yang dikembangkan atau digunakan dunia pendidikan adalah
bahasa C dengan struktur dan kemudahan yang dimilikinya. Perkembangan bahasa
pemrograman yang dimulai dari bahasa tingkat rendah (bahasa assembly/bahasa mesin) sampai
dengan bahasa tingkat tinggi (salah satunya bahasa C). Bagi mikrokontroler bahasa assembly
merupakan bahasa yang mudah untuk diterjemahkan bagi prosesornya, sehingga dikatakan
sebagai bahasa tingkat rendah. Sedangkan bahasa tinggkat tinggi merupakan bahasa yang sulit
diterjemahkan oleh prosesor yang ada di didalam mikrokontroler. Pemilihan bahasa C sebagai
bahasa pemrograman untuk mikrokontroler dikarenakan mudah dipahami dan diterjemahkan
bagi user atau programmer.

Bahasa C memiliki struktur pemrograman yang khusus, selain itu bahasa C memiliki sifat case
sensitive. Artinya tersebut adalah bahwa penulisan kata/word program sangat sensitif dengan
mendeteksi perbedaan kapital tidaknya huruf yang digunakan. Satu huruf yang berbeda pada
satu kata yang diulang, menyebabkan software tidak akan bisa meng-compile seluruh program
yang dibuat.

Setiap bahasa pemrograman memiliki type data masing-masing. Type data merupakan
jangkauan suatu data yang mampu/dapat dikerjakan/diolah oleh mikroprosesor dalam program
yang dibuat. Penggunaan type data ini juga harus sesuai kebutuhan dan disesuaikan dengan
fungsi setiap data. Pemilihan penggunaan type data dapat mempengaruhi besarnya memory file
yang dibuat. Berikut daftar type data yang dapat digunakan dalam pemrograman bahasa C; Silaan download Ebooknya secara gratis dan tanpa iklan pop.

Download Ebook Gratis Disini 

SEMUA ISI  ADALAH  HASIL KUMPULAN PENCARIAN DAN BEBERAPA SUMBER MEDIA BUKU MAJALAH DLL, KAMI TIDAK BERTANGGUNG JAWAB ATAS KEGAGALAN YANG DISEBABKAN OLEH GAMBAR YANG DIMUAT DI BLOG INI.